1 token = 1000 rupiah
Token Ealpix adalah token yang memungkinkan pengguna mengakses dan mengaktifkan tiga fitur unggulan: kamera jarak jauh, audio satu arah, dan pemantauan layar. Bayangkan seperti kartu akses istimewa yang membuka pintu menuju teknologi canggih, memastikan Anda bisa mengontrol dan menikmati fitur-fitur keren ini dengan mudah dan aman.
Cara menggunakan token ealpix cukup mudah, Anda hanya perlu menggunakannya pada saat ingin mengaktifkan fitur-fitur unggulan yang ada pada aplikasi parent. Token ini bisa dibeli dengan harga yang terjangkau dan bisa digunakan untuk mengakses fitur-fitur canggih yang ada pada aplikasi.
Cara kerjanya sederhana, dengan menggunakan token pada aplikasi parent maka anda bisa terhubung langsung dengan perangkat anak anda dan memberikan Anda izin penuh untuk menjelajahi kemampuan canggih tanpa ribet. Ini seperti memiliki remote kontrol eksklusif yang hanya Anda miliki, yang bisa membuat Anda merasa lebih terkendali dan aman.
Cara top-up token Ealpix
1. Klik tombol Top-Up
2. Pilih jumlah coin & Klik tombol buy
3. Bukti pembelian akan muncul setelah bayar
Buka aplikasi Ealpix dan klik tombol Top-Up pada halaman Home atau Profile untuk memulai proses top-up token Ealpix.
Pilih jumlah coin yang ingin Anda beli dan klik tombol buy untuk melanjutkan ke proses pembayaran, anda akan diarahkan ke halaman pembayaran dan disini anda dapat memilih untuk membayar menggunakan bermacam-macam metode pembayaran.
Setelah pembayaran berhasil, Anda akan kembali ke halaman Top Up dan bukti pembelian akan muncul pada layar Anda. Token Ealpix yang Anda beli akan langsung masuk ke akun Anda dan siap digunakan.